Friday, October 10, 2014

Tabel angsuran Motor Yamaha YZF-R15 Oktober 2014

Yamaha YZF-R15 kini bisa Anda dapatkan melalui pembiayaan/kredit motor syariah di BPRS Al Salaam. Motor sport R-series ini sangat ditunggu-tunggu oleh para penggemarnya. Tak heran, sejak pertama kali launching, permintaan Yamaha R15 langsung membludak, daftar antrian dari seluruh Indonesia yang sangat banyak menyebabkan motor ini menjadi indent.

Selain tampilannya yang bergaya motor balap, Yamaha R15 memiliki fitur-fitur canggih seperti berikut ini:
1.        Spedometer berdesain mutakhir dan sporty.
2.        Hand Grip (handle) yang berdesain sama dengan YZF-R1 yang didesain langsung oleh Valentino Rossi (VR/46).
3.        Mesin fuel engine tipe LC4V berkapasitas 150cc dengan 6 percepatan.
4.        Tampilan gagah seperti super bike dengan rangka yang kuat dan kokoh.
5.        Jok anti slip ala super bike membuat lebih nyaman dan percaya diri.
6.        Lampu depan ganda dengan desain ala super bike.
7.        Lampu belakang menggunakan jenis lampu racing LED dengan desain modern.
8.        Ban lebih lebar dan kokoh.

Harga OTR motor Yamaha YZF-R15

Jakarta
Bogor
Depok
Tangerang
Bekasi
Bandung
Harga OTR
28.000.000
28.250.000
28.000.000
28.000.000
28.000.000
28.500.000
DP Minim
5.600.000
5.650.000
5.600.000
5.600.000
5.600.000
8.550.000

Tabel angsuran/pricelist kredit motor syariah Yamaha YZF-R15 untuk wilayah Jakarta, Depok, Tangerang, & Bekasi

Uang Muka
YAMAHA R15
     28,000,000
& Ass TLO
11
17
23
29
35
     5,600,000
     2,408,373
     1,673,840
       1,323,646
   1,117,515
         983,897
     6,000,000
     2,365,905
     1,644,547
       1,300,655
   1,098,232
         967,027
     6,500,000
     2,312,819
     1,607,931
       1,271,915
   1,074,127
         945,940
     7,000,000
     2,259,733
     1,571,315
       1,243,176
   1,050,023
         924,853
     7,500,000
     2,206,647
     1,534,699
       1,214,437
   1,025,918
         903,765

Persyaratan pengajuan pembiayaan / kredit motor syariah Yamaha R15:
1.        Fotokopi KTP pemohon suami-istri (jika sudah menikah) atau fotokopi KTP pemohon single dan orang tua (jika pemohon belum menikah dan masih tinggal bersama orang tua
2.        Fotokopi Kartu Keluarga/Surat Nikah 4 lembar
3.        Fotokopi SPPT PBB atau bukti kepemilikan tempat tinggal lainnya
4.        Slip gaji (jika pemohon karyawan) atau data usaha, misal SKU (jika pemohon wirausaha)
5.        Mengisi formulir permohonan pembiayaan kredit motor syariah dan dokumen lain yang disediakan oleh Bank
Catatan:
·         Pemohon/nasabah yang telah di ACC permohonan kredit motor syariah Yamaha R15 ini diwajibkan membayar biaya administrasi dan pembukaan tabungan sebesar Rp. 200.000,-
·         Harga sewaktu-waktu dapat berubah tanpa pemberitahuan terlebih dahulu
·         Melayani uang muka lebih besar dari tabel di atas
Informasi lebih lanjut silahkan isi kolom komentar di bawah ini atau chat langsung dengan Custumer Service Online kami. Anda juga dapat menghubungi langsung melalui line sms atau telepon yang tertera di blog ini.

No comments:

Post a Comment